Inilah Cara Menghilangkan Milia dengan Aman serta Mudah
Milia merupakan sebuah benjulan kecil yang biasanya ada di sekitar mata, kelopak mata, pipi, dan juga hidung. Pada dasarnya, milia merupakan kulit yang terjebak sehingga menjadi benjolan dan sering disebut kista kecil. Walaupun sering muncul pada kulit bayi, milia juga sering muncul pada kulit orang dewasa. Biasanya hal itu timbul karena memakai produk skincare atau […]